Aplikasi Untuk Membaca Online di HP
Hello ?! Spegayanisti tercinta...
Membaca bagi sebagian orang mungkin adalah pekerjaan yang membosankan, tetapi bagi sebagian yang lain bisa jadi sangat mengasikkan. Pada masa kini banyak pilihan membaca bagi spegayanisti, baik online maupun offline.
Berikut beberapa aplikasi membaca online yang bisa dipilih spegayanisti yang bisa di unduh di Playstore :
1. Wattpad
Banyak pilihan cerita yang ada di aplikasi wattpad ini, baik romance, komedi, fantasy, thriller dan sebagainya. Disini kalian yang hobby menulis juga bisa menuangkan kreativitas kalian menjadi penulis cerita.
2. Webnovel
Seperti juga Wattpad banyak genre yang bisa spegayanisti pilih untuk membaca, semua tergantung dari selera masing masing.
Bagi yang suka membaca komik ada beberapa pilihan bagi spegaya nisti ..
1. Web Toon
WebToon ini tersedia dalam berbagai bahasa, diantaranya Indonesia, Inggris dan Korea.
2. Web Comics
Komik disini bisa spegayanisti baca secara offline dengan cara download terlebih dahulu episode yang ingin dibaca.
Demikian beberapa aplikasi baca yang bisa menjadi pilihan spegayanisti untuk menambah kemampuan berbahasa serta memenuhi kebutuhan membaca kalian.
Terima kasih.
Read more....:
Oleh
Admin SMPN 3
Pada
23 June
0 Komentar untuk Aplikasi Untuk Membaca Online di HP